Ada sebagian orang yang suka mandi dengan air yang dingin, tapi ada juga yang lebih terbiasa dengan mandi air hangat. Terkadang orang yang suka mandi dengan air hangat sering "diejek" apalagi cowok, pasti diejek "cemen". Tapiii .. ada baiknya juga loh mandi sama air hangat (Selain bebas dingin tentunya :D hihihi)
Ada anjuran juga agar mandi dengan air hangat, tapi juga jangan terlalu lama / berendam.
Nih #TrikSehat kasih beberapa manfaat mandi air hangat, di an ta ra nya (hehe)::
1. Tentu berkaitan dengan kulit (dalam hal ini pori-pori) akan terbuka, jadi kulit lebih segar karena kotoran terlepas. Jika sudah selesai, bilas lah dengar air dingin (agar pori-pori tertutup kembali)
2. Menghilangkan rasa stres dan juga insomnia, cobalah berendam kurang lebih 10 menit untuk menenangkan tubuh, pikiran.
3. Dipercaya bahwa mandi dengan air hangat memperbaiki kesehatan organ jantung kita.
4. Meringankan penderita diabetes karena mampu menurunkan tingkat gula darah. (berendam)
5. Yang lagi sakit batuk, coba mandi dengan air hangat karena menghirup uap panas yg berasal dr air hangat bisa menghilangkan phlgm.
Itulah beberapa manfaat mandi dengan air hangat dari #TrikSehat. Semoga bermanfaat bagi kita semua.
SALAM SEHAT !!!
@TrikSehat